Liputan6.com, Jakarta Menyambut Ramadan 2025, band Matta kembali hadir dengan single religi "Allah Kuasa Makhluk Tak Kuasa." Dalam penggarapannya, Matta berkolaborasi dengan Ustaz Derry Sulaiman.
Selain sebagai bentuk syiar yang bertujuan menguatkan iman pendengar, lagu ini persembahan khusus untuk Kaisar, putra dari Wox, drumer Matta, yang meninggal dunia akibat terseret ombak di Pantai Kelingking, Nusa Penida, Bali, November 2024.
"Sesuai keinginan almarhum ingin melihat kembali ayahnya berada di panggung dunia musik," kata Dicky, drumer Band Matta, lewat keterangan tertulis yang diterima Showbiz Liputan6.com, jelang Ramadan, Selasa (25/2/2025).
"Kali ini kami ingin mempersembahkan karya yang kami rilis ulang, ' Read Entire Article