Dong-Jin (Jin Young), seorang ahli data mining yang diakui kehebatannya, memiliki kisah masa lalu yang menarik terkait dengan Mi-Jeong (Roh Jeong-Eui). Keputusan Dong-Jin untuk memilih jurusan statistik di universitas ternyata dipengaruhi oleh Mi-Jeong, seorang gadis yang pernah dia sukai saat di SMA.
Meski Dong-Jin memiliki perasaan khusus untuk Mi-Jeong, dia dikenal sebagai sosok yang dijuluki "penyihir" oleh teman-temannya. Sejak kecil, Mi-Jeong selalu dikelilingi oleh kejadian-kejadian aneh, seperti semua pria yang menyukainya mengalami nasib buruk, baik meninggal atau terluka.
Sepuluh tahun setelah kelulusan sekolah, takdir mempertemukan kembali Dong-Jin dengan Mi-Jeong. Momen pertemuan kembali ini membawa mereka pada perjalanan yang penuh misteri, seiring dengan terungkapnya berbagai kejadian aneh yang mengelilingi Mi-Jeong.
Epsode 4 The Witch mengantongi rating 2.9 persen. Episode 5 akan tayang pada Sabtu, 1 Mar...