Liputan6.com, Jakarta - XL Axiata dan Smart Telecom mencapai kesepakatan untuk bergabung dalam satu entitas. Merger senilai lebih dari Rp 104 triliun ini akan melahirkan perusahaan telekomunikasi baru bernama XLSmart (PT XLSmart Telecom Sejahtera).
Setelah kurang lebih tiga bulan dari pengumuman tersebut, proses merger pun kini diketahui telah mendekati babak akhir. Rencananya, XLSmart akan mengumumkan jajaran direksi perusahaan pada Selasa (25/3/2025).
Berdasarkan informasi dari undangan yang diterima, Calon Komisaris Utama XLSmart akan dijabat oleh Arsjad Rasjid. Sementara Calon Presiden Direktur & CEO XLSmart Rajeev Sethi.
Turut hadir dalam acara tersebut, ada Group CEO of Axiata Group Vivek Sood dan Chairman Sinar Mas Telecommunications & Technology Franky Oesman Widjaja.
Untuk diketahui, penandatanganan persetujuan untuk penggabungan Read Entire Article