Liputan6.com, Jakarta The Rain (ditulis THE RAIN) kembali mencatatkan sejarah dengan menggelar konser bertajuk SE23NADE Akhir Tahun sebagai perayaan 23 tahun perjalanan mereka di dunia musik Indonesia. Acara ini berlangsung pada Rabu malam, 18 Desember 2024, di Kopi Bajawa Flores, Tebet, Jakarta Selatan, dengan suasana yang hangat dan penuh nostalgia.
Band yang terbentuk pada tahun 2001 ini dikenal sebagai salah satu grup musik Indonesia yang tetap solid tanpa pergantian personel. Awalnya bernama No Rain, band ini memulai karier secara independen dengan merilis karya yang sempat mendapat perhatian di beberapa radio lokal.
Setelah bubarnya formasi awal, lahirlah THE RAIN yang digawangi oleh Read Entire Article