Liputan6.com, Jakarta Maliq & D'Essentials meraih sejumlah pencapaian penting jelang akhir tahun 2024. Mulai dari tur lima kota di Indonesia selama Oktober-Desember setelah merilis album kesembilan Can Machines Fall In Love?, mendapatkan penghargaan Duo/Grup Pop Terbaik di AMI Awards 2024, dan single “Kita Bikin Romantis” yang meraih TikTok #1 Song Indonesia 2024.
Kini, dua pekan jelang penutupan 2024, Maliq & D'Essentials merilis “Senja Teduh Pelita - Unplugged”.
Dalam keterangan tertulis yang diterima Liputan6.com, single “Senja Teduh Pelita” versi unplugged dirilis untuk membawa pendengar kembali pada November 2023 lalu. Kala itu, Maliq & D'Essentials mengisi C-Stage Read Entire Article